Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Politik » Kebijakan » Peresmian Flyover Madukuro, Prabowo : Uang Rakyat Harus untuk Kepentingan Rakyat

Peresmian Flyover Madukuro, Prabowo : Uang Rakyat Harus untuk Kepentingan Rakyat

  • calendar_month Rab, 11 Des 2024
  • visibility 71
  • comment 0 komentar

Jakarta, PKUPOST.COM – Presiden Prabowo Subianto hadir dalam peresmian Flyover Madukuro di Semarang, Jawa Tengah, Rabu (11/12/2024).

Dalam peresmian flyover Madukuro Semarang, Presiden Prabowo dalam pidatonya menyampaikan bahwa, setiap uang yang diperoleh dari rakyat maka harus pula dapat digunakan untuk kepentingan rakyat.

“ Kita harus tahu bahwa infrastruktur dibangun menggunakan uang rakyat. Saya ingatkan bahwa setiap rupiah uang rakyat, digunakan sebesar-besarnya untuk kepentingan rakyat,” dikutip dari siaran pers.

Dalam peresmian tersebut, Prabowo juga menyampaikan harapan Dimana flyover yang telah dibangun ini dapat memberikan kenyamanan dan lalu lintas semakin lancar.

“Kita mengerti bahwa infrastruktur sangat penting karena dapat membuka konektivitas, kelancaran lalu lintas yang demikian juga memacu pertumbuhan ekonomi,” ujar Prabowo

Dalam kegiatan tersebut Prabowo Subianto didampingi oleh beberapa Menteri, seperti Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono, dan Menteri Pekerjaan Umum, Dody Hanggodo. Selain itu hadir pula Pj Gubernur Jawa Tengah Nana Sudjana dan Walikota Semarang Hevearita Gunaryati Rahayu.

Prabowo Subianto juga menekankan bahwa infrastruktur yang dibangun harus dapat memberikan manfaat bagi masyarakat Semarang dan rakyat Jawa Tengah secara luas, dengan penekanan anggaran yang digunakan efisien.

Flyover Madukuro yang diresmikan tersebut dibangun dengan menggunakan anggaran sebesar Rp 198,9 miliar.

  • Penulis: Allbert F Syaid

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Inhu Gelar Razia Tambang Emas Ilegal

    Polres Inhu Gelar Razia Tambang Emas Ilegal

    • calendar_month Jum, 22 Agu 2025
    • visibility 131
    • 0Komentar

    Inhu, PKUPOST.COM – Polres Indragiri Hulu menggelar razia tambang emas ilegal di sepanjang aliran sungai indragiri pada Kamis malam hingga Jumat pagi (22/8/2025). Diketahui, sungai Indragiri selama ini menjadi sumber kehidupan masyarakat di sekitar saat ini terancam rusak akibat praktik penambangan tanpa izin (PETI). Kapolres Inhu AKBP Fahrian Saleh Siregat mengatakan operasi yang dilakukan Polres […]

  • Resmi Dilantik Sebagai Pejabat Penghulu Pinang Sebatang, Andri Fauzar : Siap Menerima Amanah

    Resmi Dilantik Sebagai Pejabat Penghulu Pinang Sebatang, Andri Fauzar : Siap Menerima Amanah

    • calendar_month Sel, 24 Jun 2025
    • visibility 75
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Kabarkini – Bertempat di Aula Kantor Camat Tualang, telah dilaksanakan pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan Penjabat (Pj.) Penghulu Kampung Pinang Sebatang, yang secara resmi diamanahkan kepada Andri Fauzar, S.STP., M.Si. Acara yang berlangsung khidmat ini turut dihadiri oleh tokoh masyarakat, perangkat kampung, serta unsur Forkopimcam Kecamatan Tualang pada, Selasa (24/6/2025). Pelantikan ini dilakukan menyusul […]

  • Banjir di Mempura, Sat Lantas Polres Siak Turun Langsung dan Berikan Bantuan Kepada Warga

    Banjir di Mempura, Sat Lantas Polres Siak Turun Langsung dan Berikan Bantuan Kepada Warga

    • calendar_month Jum, 17 Jan 2025
    • visibility 67
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, SIAK – Bencana banjir yang melanda Desa Mempura, Kecamatan Mempura, Kabupaten Siak, mengundang perhatian dari pihak Sat Lantas Polres Siak yang bergerak cepat memberikan bantuan kepada dua keluarga yang terisolasi akibat banjir pada Jumat (17/01/ 2025) Kapolres Siak, AKBP Eka Ariandy Putra, SH, SIK, M.Si, yang dikonfirmasi melalui Kasat Lantas Polres Siak, AKP Kaliman […]

  • Tolak PSU, Relawan Milenial Berazam Tualang : Pilkada Siak Adil dan Jujur

    Tolak PSU, Relawan Milenial Berazam Tualang : Pilkada Siak Adil dan Jujur

    • calendar_month Kam, 12 Des 2024
    • visibility 88
    • 1Komentar

    PKUPOST.COM, SIAK – Relawan Milenial Berazam (Bersama Masyarakat Pendukung Pasangan Afni-Syamsurizal) Kecamatan Tualang dengan tegas menolak untuk terjadinya PSU (Pemungutan Suara Ulang) di Pilkada Kabupaten Siak. Hal itu disampaikan lansung oleh Ketua Milenial Berazam Kecamatan Tualang, Wahyu Pratama, S.A.P., yang dimana pernyataan tersebut disebabkan harapan terjadinya PSU dari salah satu Tim Paslon yang telah melayangkan […]

  • Indah Kiat Pulp & Paper Adakan Buka Puasa Bersama Pemkab Siak dan Masyarakat Kecamatan Tualang

    Indah Kiat Pulp & Paper Adakan Buka Puasa Bersama Pemkab Siak dan Masyarakat Kecamatan Tualang

    • calendar_month Sen, 24 Mar 2025
    • visibility 55
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Siak – Sebagai bentuk kepedulian dan upaya mempererat hubungan dengan masyarakat lokal PT. Indah Kiat Pulp & Paper (IKPP) Perawang bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Siak menggelar acara buka puasa bersama di Aula IKPP Kampung Pinang Sebatang Barat, Kec. Tualang, Kab. Siak pada, Senin (24/03/2025). Acara ini dihadiri oleh berbagai lapisan masyarakat dan bertujuan […]

  • PT IKPP Gelar Photography Workshop Dorong Kreativitas Milenial Buka Peluang Mendapatkan Cuan di Era Digital

    PT IKPP Gelar Photography Workshop Dorong Kreativitas Milenial Buka Peluang Mendapatkan Cuan di Era Digital

    • calendar_month Sel, 27 Jan 2026
    • visibility 80
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM – PT Indah Kiat Pulp and Paper Tbk (IKPP) Perawang, kembali menunjukkan komitmennya dalam memberdayakan masyarakat. Kali ini Koorporasi Kertas terbesar di Asia Tenggara itu menggelar photography workshop bagi pemuda milenial , Selasa 27 Januari 2026 di Aula Bunut, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau. Pelatihan ini menghadirkan Jarwo selaku pemilik Platform media sosial informasi […]

expand_less