Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar Daerah » Siak » Reses di Minas, Ridho Rizqi Maksimalkan Program Dapat Berjalan

Reses di Minas, Ridho Rizqi Maksimalkan Program Dapat Berjalan

  • calendar_month Kam, 30 Okt 2025
  • visibility 179
  • comment 0 komentar

Siak, PKUPOST.COM – Anggota DPRD Kabupaten Siak, Ridho Rizqi melakukan tatap muka atau Reses dengan masyarakat jalan Kasturi gang Amanah Rt.04/Rw.09 Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas.

Kegiatan Reses di Minas ini juga didampingi oleh Anggota DPRD Provinsi Riau Muhtarom, S.Ag dari fraksi PKB.

Dalam pemaparan, Ridho Rizqi menyampaikan saat ini keuangan Pemerintah Daerah tidak bisa berbuat banyak untuk pembangunan daerah Kabupaten Siak.

“Tapi itu tidak menjadi alasan ataupun pengahalang buat kita tidak bergerak dan melakukan progres demi kepentingan masyarakat kita,” Ujar Ridho.

Ridho menambahkan, dalam hal lampu penerangan jalan yang masih belum hidup kita upaya kan hidup dimana yang tidak hidup, dengan memanggil petugas PLN agar langsung bekerja untuk segera ceek titik yang di minta masyarakat agar cepat di realisasikan di seputar pemukiman masyarakat.

Masyarakat mengeluhkan air bersih yang saat sangat sulit dan juga akan di ajukan lagi ke pihak terkait agar realisasi di percepat.

Selain itu, Ridho juga tengah menyusun program perbaikan Posyandu di RW 09 tersebut.

“Mudah-mudahan bisa rampung di tahun ini,” Kata Ridho

Disaat yang sama, Muhtarom,SAg menyampaikan anggaran APBD Provinsi Riau dipotong 1,2 T dan menambah rumit keuangan daerah kita.

Muhtarom menambahkan, saat ini DPRD Provinsi Riau tengah menyusun perda ODOL ( Over Dosis Over Loading ) tentang muatan truck.

Kegiatan reses berlanjut pada malamnya di jalan Yos Sudarso no.11,RT.003/RW.005 Kelurahan Minas Jaya, Kec.Minas Kabupaten Siak.

Masih didamping, Muhtarom,S.Ag, di sini lain masyarakat tidak banyak bertanya pada kegiatan Reses kedua ini.

Masyarakat sudah tau siapa bapak Sianturi yakni tokoh masyarat di Kecamatan Minas yang juga merupakan orang tua Ridho Rizqi dan dikenal memiliki sifat sosial yang baik semasa hidupnya maupun dalam bergaul dan mengalir deras ke putranya tersebut dan masyarakat meminta lanjut dua periode.

  • Penulis: admin pkupost

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkab Siak Gelar Rapat Perdana Persiapan HUT RI ke-80 dan HUT Provinsi Riau ke-68

    Pemkab Siak Gelar Rapat Perdana Persiapan HUT RI ke-80 dan HUT Provinsi Riau ke-68

    • calendar_month Sen, 14 Jul 2025
    • visibility 100
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Siak – Pemerintah Kabupaten Siak mulai mempersiapkan diri menyambut dua momen penting yang akan berlangsung pada tahun 2025, yakni peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia dan HUT ke-68 Provinsi Riau. Persiapan ditandai dengan digelarnya rapat koordinasi perdana yang dipimpin langsung oleh Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Kabupaten Siak, Fauzi Asni, Rapat […]

  • Sengketa Pilkada Siak, MK Perintahkan PSU di Dua Kecamatan

    Sengketa Pilkada Siak, MK Perintahkan PSU di Dua Kecamatan

    • calendar_month Sel, 25 Feb 2025
    • visibility 100
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Siak – Mahkamah Konsitusi (MK) menggelar sidang putusan atas perselisihan hasil pemilihan (PHP) pada Senin, 24 Februari 2025. Dalam putusannya untuk Pemilihan di Kabupaten Siak, MK memerintahkan agar dilakukan Pemilihan Suara Ulang (PSU) di dua Kecamatan paling lama 30 (tiga puluh) hari sejak putusan diucapkan. Suhartoyo selaku Ketua MK membacakan langsung putusan tersebut. Putusan […]

  • Tebar Berkah Ramadan, Satlantas Polres Siak Berbagi Takjil dan Edukasi Lalu Lintas

    Tebar Berkah Ramadan, Satlantas Polres Siak Berbagi Takjil dan Edukasi Lalu Lintas

    • calendar_month Sel, 4 Mar 2025
    • visibility 61
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Presisi – Suasana sore bulan Ramadan di Bundaran Kewalian, Kota Siak Sri Indrapura, terasa lebih berbeda dari hari biasa ketika para pengendara yang melintas dihentikan oleh petugas Satlantas Polres Siak. Sore itu anak buah AKBP Eka Ariandy Putra turun ke jalan raya bukan untuk razia atau penilangan, melainkan dalam rangka berbagi berkah di bulan […]

  • PWI Siak Dan Jajaran Serahkan Bantuan Sembako ke Panti Asuhan di Siak

    PWI Siak Dan Jajaran Serahkan Bantuan Sembako ke Panti Asuhan di Siak

    • calendar_month Rab, 23 Apr 2025
    • visibility 60
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Kabarkini – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Siak menyerahkan paket sembako kepada sejumlah warga kurang mampu di Kecamatan Siak Kabupaten, Siak, (23/4/2025). Bantuan paket sembako berupa beras,gula,minyak goreng, telur,mie instan,susu dan lainnya ini adalah kegiatan tahunan program bakti sosial PWI Kabupaten Siak sebagai wujud kepedulian organisasi profesi kepada warga yang membutuhkan. Paket sembako diserahkan […]

  • Alami Kendala, Program Makan Bergizi di Pekanbaru Kemungkinan Tertunda

    Alami Kendala, Program Makan Bergizi di Pekanbaru Kemungkinan Tertunda

    • calendar_month Ming, 5 Jan 2025
    • visibility 65
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, PEKANBARU – Pemerintah Kota Pekanbaru bersiap untuk menjalankan program makan bergizi pada 6 Januari 2025. Program makan ini akan dimulai secara bertahap dengan 11 sekolah untuk tahap awal. Roni Rakhmat, selaku Pj Walikota Pekanbaru mengatakan bahwa program makan bergizi ini merupakan bagian dari penerapan janji 100 hari kerja Presiden RI, Prabowo Subianto pada saat […]

  • Sat Lantas Polres Siak Gelar Latihan Bersama Drag Bike

    Sat Lantas Polres Siak Gelar Latihan Bersama Drag Bike

    • calendar_month Ming, 21 Sep 2025
    • visibility 157
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM – Suasana sore di Jalan Hang Jebat, tepatnya di jalur dua samping Kantor DPRD Siak, Sabtu (20/9/2025) mendadak bergemuruh. Ratusan motor dengan suara knalpot khas balap beradu cepat dalam ajang Open Ceremony Latihan Bersama Drag Bike yang digelar dalam rangka memperingati HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-70. Acara ini resmi dibuka dengan penuh semangat oleh […]

expand_less