Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar Daerah » Siak » Satlantas Polres Siak Mengadakan Kegiatan Pembinaan Keselamatan Berlalu Lintas di SMA 1 Siak

Satlantas Polres Siak Mengadakan Kegiatan Pembinaan Keselamatan Berlalu Lintas di SMA 1 Siak

  • calendar_month Sen, 3 Feb 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

PKUPOST.COM, SIAK – Kasat Lantas Polres Siak Bersama Unit Keamanan dan Keselamatan (Kamsel) Sat Lantas Polres Siak menghadiri kegiatan Pelantikan PKS dan Penandatanganan MOU SMAN 1 Siak Bersama Satlantas Polres Siak serta Memberikan edukasi bagi para siswa SMAN 1 Siak, Kecamatan Siak, Kabupaten Siak.

Kegiatan hari ini yang dilaksanakan di Lapangan Upacara SMAN 1 Siak bertujuan untuk memperkenalkan aturan lalu lintas dan kedisiplinan kepada generasi muda sejak usia dini. PKS merupakan salah satu kegiatan ekstrakurikuler yang biasa ada di jenjang SMP maupun SMA. Tugas Patroli Keamanan Sekolah (PKS) adalah menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekolah.

PKS juga membantu mengatur lalu lintas di lingkungan sekolah dan sekitarnya. Kegiatan Ini Dihadiri Oleh Kepala Sekolah SMAN 2 Siak , Kepala Sekolah SMAN 3 Siak ,Kepala Sekolah SMK 1 Siak , Kepala Sekolah MAN 1 Siak, Dan Kepala Sekolah SMA Islamic. Senin (03/01/2025) pagi.

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Polres Siak sebagai pembina upacara, yaitu AKP Kaliman Siregar S.H.,M.M., Beserta Para Kanit yaitu Ipda J.P Pandiangan S.E ( Kanit Kamsel Satlantas Polres Siak ) , Ipda Ariawan Karim Siregar S.H ( Kanit Turjagwali Satlantas Polres Siak ) , Ipda Rijal Karo Karo S.H ( Kanit Gakkum Satlantas Polres Siak ) dan Personil Satlantas Polres Siak.

Pembina Upacara memberikan materi sosialisasi tentang Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (UULLAJ) serta menyampaikan pentingnya mematuhi aturan lalu lintas di jalan maupun kedisiplinan di sekolah.

Dalam sosialisasi tersebut, para siswa diajarkan cara mengenali rambu-rambu lalu lintas dan pentingnya menggunakan helm saat berkendara. Pembina upacara juga menekankan penggunaan helm, serta memberikan gambaran umum tentang tugas kepolisian, memperkenalkan ruang kerja dan pelayanan yang tersedia di kepolisian.

Dengan kegiatan ini, diharapkan para siswa memahami pentingnya keselamatan lalu lintas dan tertarik untuk lebih mengenal tugas polisi.Kasat Lantas Polres Siak AKP Kaliman Siregar S.H., M.M., menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk membentuk generasi muda yang lebih sadar akan pentingnya keselamatan berlalu lintas serta disiplin dalam keseharian mereka.

“Melalui kegiatan ini, kami berharap para siswa dapat memahami dan mematuhi aturan lalu lintas sejak dini, sehingga mereka dapat menjadi pengguna jalan yang bertanggung jawab di masa depan. Selain itu, kami juga ingin membangun kedisiplinan dan semangat anak-anak untuk menimba ilmu serta meraih cita-cita, termasuk jika ada yang ingin menjadi polisi nantinya. Edukasi sejak dini seperti ini sangat penting dalam menekan angka kecelakaan lalu lintas, khususnya di kalangan generasi muda.”ujar Kaliman.

Hasil yang ingin dicapai dalam kegiatan ini yakni Para siswa memahami peraturan lalu lintas sesuai UULLAJ No. 22 Tahun 2009, para siswa mengetahui pentingnya penggunaan helm dan mematuhi rambu lalu lintas sejak dini, Siswa lebih mengerti bahaya bullying serta disiplin di jalan maupun di sekolah, dan Terbangunnya motivasi anak-anak untuk mengetahui lebih lanjut tentang tugas kepolisian, dengan harapan dapat memupuk semangat mereka untuk bercita-cita menjadi polisi.

Dengan adanya kegiatan Pelantikan PKS ini, Sat Lantas Polres Siak berharap dapat menciptakan generasi muda yang lebih disiplin dan Maju akan pentingnya keselamatan berlalu lintas.*

  • Penulis: Allbert F Syaid

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • The Best USB Bluetooth Adapters for Your Wireless Devices

    The Best USB Bluetooth Adapters for Your Wireless Devices

    • calendar_month Rab, 16 Feb 2022
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Our cell phones are an undeniably fundamental piece of our everyday. These gadgets fit in our pockets yet have replaced such countless different devices and items. From adding machines to cameras and everything in the middle, we can nearly do everything on our telephones. Not all that much’s, however, yet fortunately, the always developing telephone […]

  • Take a Look at the Best Clock Radios in 2022

    Take a Look at the Best Clock Radios in 2022

    • calendar_month Jum, 11 Feb 2022
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Our cell phones are an undeniably fundamental piece of our everyday. These gadgets fit in our pockets yet have replaced such countless different devices and items. From adding machines to cameras and everything in the middle, we can nearly do everything on our telephones. Not all that much’s, however, yet fortunately, the always developing telephone […]

  • Sat Reskrim Polres Bengkalis Ungkap Modus Sindikat Perambah Hutan Lindung

    Sat Reskrim Polres Bengkalis Ungkap Modus Sindikat Perambah Hutan Lindung

    • calendar_month Sen, 12 Mei 2025
    • visibility 62
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Bengkalis – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Bengkalis berhasil membongkar sindikat perambah hutan lindung di Desa Tanjung Leban, Kecamatan Bandar Laksamana, Kabupaten Bengkalis dan menangkap seorang pria berinisial MD. Diketahui MD menjalankan aksinya dengan menyamarkan kegiatan perambahan sebagai aktivitas kelompok tani.  “Dengan modus ini, ia menjual lahan di kawasan hutan lindung seolah-olah milik kelompok tani, […]

  • Kodim 0322/Siak Bersama Polres Siak Gelar Apel Evaluasi Dan Konsolidasi Pelaksanaan Pengamanan Pilkada 2024 Siak

    Kodim 0322/Siak Bersama Polres Siak Gelar Apel Evaluasi Dan Konsolidasi Pelaksanaan Pengamanan Pilkada 2024 Siak

    • calendar_month Sel, 17 Des 2024
    • visibility 56
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, SIAK – Kodim 0322/Siak bersama Polres Siak menggelar Apel Evaluasi dan Konsolidasi pelaksanaan pengamanan Pilkada (Pemilihan Kepala Daerah) 2024 di Lapangan Apel Kodim 0322/Siak, Kabupaten Siak. Selasa(17/12/2024) Dandim 0322/Siak, Letkol.Arh Riyanto Budi Nugroho, M.Han. berserta Kapolres Siak, AKBP Asep Sujarwadi, SIK, MSI, dan berbagai unsur instansi terkait turut menghadiri Apel Evaluasi dan Konsolidasi pelaksanaan […]

  • 10 Kesalahan Fitness yang Perlu Dihindari untuk Hasil Maksimal

    10 Kesalahan Fitness yang Perlu Dihindari untuk Hasil Maksimal

    • calendar_month Sab, 30 Mar 2024
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Fitness adalah bagian penting dari gaya hidup sehat yang banyak orang coba untuk capai. Namun, seringkali kesalahan yang tidak disadari dapat menghambat kemajuan Anda atau bahkan menyebabkan cedera. Dalam artikel ini, kita akan membahas 10 kesalahan umum dalam fitness dan bagaimana cara menghindarinya agar Anda dapat mencapai tujuan kebugaran dengan lebih efektif dan aman. 1. […]

  • Organisasi PBFI Siak Bersama New Predator Gym Club Gelar Buka Puasa Bersama dan Berbagi Takjil

    Organisasi PBFI Siak Bersama New Predator Gym Club Gelar Buka Puasa Bersama dan Berbagi Takjil

    • calendar_month Ming, 23 Mar 2025
    • visibility 70
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Kabarkini – Dalam rangka Bulan Ramadhan 1446 Hijriah / 2025 Masehi, Organisasi PBFI ( Persatuan Binaraga Fitnes Indonesia ) Kabupaten Siak bersama New Predator Gym Club menggelar buka puasa bersama yang bertempat Cafe dan Resto Teras Wita di Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak. Minggu,23/03/2025 Dihadiri Ketua PBFI Siak, Ardy Antoni, sebelum menggelar kegiatan buka puasa […]

expand_less