Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar Daerah » Siak » Banjir di Mempura, Sat Lantas Polres Siak Turun Langsung dan Berikan Bantuan Kepada Warga

Banjir di Mempura, Sat Lantas Polres Siak Turun Langsung dan Berikan Bantuan Kepada Warga

  • calendar_month Jum, 17 Jan 2025
  • visibility 69
  • comment 0 komentar

PKUPOST.COM, SIAK – Bencana banjir yang melanda Desa Mempura, Kecamatan Mempura, Kabupaten Siak, mengundang perhatian dari pihak Sat Lantas Polres Siak yang bergerak cepat memberikan bantuan kepada dua keluarga yang terisolasi akibat banjir pada Jumat (17/01/ 2025)

Kapolres Siak, AKBP Eka Ariandy Putra, SH, SIK, M.Si, yang dikonfirmasi melalui Kasat Lantas Polres Siak, AKP Kaliman Siregar, mengungkapkan bahwa kedua keluarga tersebut terjebak di rumah mereka karena genangan air yang cukup tinggi, sehingga tidak dapat menerima pasokan sembako.

Upaya menanggulangi situasi ini, Kasat Lantas AKP Kaliman Siregar bersama stafnya menggunakan perahu untuk menyambangi rumah kedua keluarga tersebut. Dengan sigap, mereka memberikan bantuan sembako kepada warga yang terisolasi tersebut.

Sat Lantas Polres Siak Kaliman Siregar SH. MH, mengatakan kedua keluarga yang menerima bantuan mengungkapkan rasa syukur dan terima kasih atas kepedulian dan bantuan yang diberikan oleh Polres Siak. Keberadaan aparat kepolisian yang turun langsung ke lapangan ini memberikan harapan dan meringankan beban warga yang terdampak bencana.

“Semoga bantuan yang diberikan oleh Sat Lantas Polres Siak ini menjadi bukti nyata solidaritas dan kepedulian pihak kepolisian terhadap masyarakat yang tengah menghadapi kesulitan akibat bencana alam,” ucap Kasat Lantas Polres Siak.

Sahrul (36) tahun mengucapkan rasa syukur dan berterimakasih kepada pihak polres siak yang di wakilkan Kasat Lantas Polres Siak Kaliman Siregar SH,MH.

“Syukur Alhamdulillah Terimakasih saya ucapkan kepada polres siak yang sudah sudi datang rumah kami, dan memberi bantuan yang sangat kami butuhkan dan kami doakan semoga polres Siak selalu di beri kemudahan dalam bertugas.ucap nya

Hal senada juga di ucap kan oleh Suhatin (40) Warga yang jugak terdampak bencan banjir di Mempura.

“Saya sangat berterima kasih atas bantuan yang di berikan pihak polres siak dan Sat Lantas polres Siak semoga Tuhan yang membalas kebaikan bapak”.tutup nya

  • Penulis: Allbert F Syaid

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peluang Koperasi Merah Putih Mengelola Usaha Sumber Daya Alam Kabupaten Karimun

    Peluang Koperasi Merah Putih Mengelola Usaha Sumber Daya Alam Kabupaten Karimun

    • calendar_month Sab, 14 Jun 2025
    • visibility 174
    • 0Komentar

    Peluang Koperasi Merah Putih Mengelola Usaha Sumber Daya Alam

  • BUMKAM Tualang Luncurkan Unit Usaha Yang Ke lll, Segoleh Kopi Resmi Dibuka

    BUMKAM Tualang Luncurkan Unit Usaha Yang Ke lll, Segoleh Kopi Resmi Dibuka

    • calendar_month Rab, 3 Des 2025
    • visibility 169
    • 0Komentar

    Siak, PKUPOST.COM – Kampung Tualang dari Unit (BUMKam) Bandan Usaha Milik Kampung,resmi meluncur kan unit usaha kuliner dengan brand Segoleh Kopi, yang beralamat kan di KM 2 Kampung Tualang. Peluncuran ini diharapkan menjadi pemicu semangat kewirausahaan dan mendongkrak perekonomian masyarakat lokal. Acara peresmian yang berlangsung meriah ini dihadiri langsung oleh Penghulu Kampung Tualang, Juprianto S.Sos, […]

  • Badan Gizi Nasional Tinjau Sosialisasi Calon Peserta Pelayanan dan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Yayasan An-Nur Tualang

    Badan Gizi Nasional Tinjau Sosialisasi Calon Peserta Pelayanan dan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Yayasan An-Nur Tualang

    • calendar_month Sab, 14 Jun 2025
    • visibility 86
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM, Siak – Badan Gizi Nasional (BGN) pusat melaksanakan kunjungan ke Kabupaten Siak utk melihat persiapan 10 calon peserta SPPG Yayasan An-Nur Tualang Kabupaten Siak dibawah pimpinan Bpk Abdul Muis yg sdh dimulai hari jumat kmrn tgl 13 Juni 2025 utk mengunjungi persiapan SPPG didaerah Kecamatan Sungai Apit, Sabak Auh, Bungaraya dan Dayun serta dilanjutkan […]

  • Alfito Ilhami, Putra Kelahiran Perawang Ikuti Kompetisi Internasional

    Alfito Ilhami, Putra Kelahiran Perawang Ikuti Kompetisi Internasional

    • calendar_month 9 jam yang lalu
    • visibility 224
    • 0Komentar

    Inspirasi, PKUPOST.COM – Alfito Ilhami Erman putra kelahiran Perawang, Kabupaten Siak yang merupakan putra kedua dari pasangan Erman Syarif dan Nora Indrawita yg ikut serta dalam ajang Sheel Eco Maraton (SEM) 2026 di Losail internasional sirkuit Doha Qatar tanggal 21-25 Januari 2026. Kompetisi diselenggarakan oleh Shell yang diikuti oleh pelajar serta mahasiswa Asia Pasifik dan […]

  • LMB Nusantara dan PERPAT Apresiasi CFD di Tualang

    LMB Nusantara dan PERPAT Apresiasi CFD di Tualang

    • calendar_month Ming, 24 Agu 2025
    • visibility 910
    • 0Komentar

    PKUPOST.COM – Pelaksanaan Car Free Day (CFD) kedua di Kecamatan Tualang menarik banyak perhatian masyarakat pada, Minggu (24/8/2025). CFD yang berlangsung didepan taman Motuyoko dihadiri Wakil Bupati Siak Syamsurijal dan mendapat tanggapan beragam dari masyarakat Tualang. Panglimo Laskar Melayu Bersatu Nusantara (LMB Nusantara) Dt Anto King memberi apresiasi yang baik bagi pemerintah Kabupaten Siak dan […]

  • Aib Utang Piutang Libatkan Motor Dinas, Keluarga Almarhum Kecewa Nama Baik Dicemarkan

    Aib Utang Piutang Libatkan Motor Dinas, Keluarga Almarhum Kecewa Nama Baik Dicemarkan

    • calendar_month Rab, 15 Okt 2025
    • visibility 72
    • 0Komentar

    Siak – Keluarga almarhum Penghulu Pinang Sebatang, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, angkat bicara terkait pemberitaan yang beredar luas di media sosial mengenai utang piutang senilai Rp32 juta yang disebut-sebut dijaminkan dengan sepeda motor aset milik Kampung Pinang Sebatang.(15/10/2025) Herman, yang merupakan kakak dari almarhum, memberikan klarifikasi dan penjelasan atas informasi yang simpang siur tersebut. Menurut […]

expand_less